Membuat rumah dari nol memang lebih menyenangkan, apalagi jika desain dan konsep rumah tersebut berasal dari hasil ide dan pikiran anda sebagai si pemilik rumah maka pastinya rumah anda pun nantinya akan sangat memuaskan dan nyaman untuk ditempati. Beberapa tema untuk rumah pun saat ini sudah sangat beragam, mulai dari yang klasik, minimalis, modern, bahkan […]